Senin, 21 Mei 2012

Hidup adalah Proses

ketika kita menjalani kehidupan ini, berbagai hal yang kita alami selalu mewarnai kehidupan kita....
manis pahitnya sebuah hal, selalu menjadi sebuah pengalaman yang sangat berharga untuk kita....
terkadang kita bisa menghadapi suatu masalah dengan sangat mudah, namun. . .
sering kali kita menyelesaikan masalah itu dengan sangat susah dan membutuhkan waktu yang lama. . .
dan seiring berjalannya waktu, pasti masalah masalah yang baru akan datang dan biasanya itu jauh lebih sulit dari masalah yang sebelumnya. . .

tetapi. . . itulah kehidupan. . . yang harus kita jalani dan kita lewati. . .
sebuah hal yang kecil akan menjadi sangat berharga ketika hal itu sering datang menghampiri kita. . .
sebuah masalah yang kecil juga dapat terasa besar dan sangat berat ketika tidak kita selesaikan, karena masalah sekecil apapun itu tetaplah sebuah masalah. . .
yang akan menjadi sebuah ancaman besar ketika masalah - masalah baru kian bermunculan dalam hidup kita. . .

terkadang kita harus bisa bersabar ketika menemui masalah hidup, dan ketika kita merasakan pahitnya kehidupan. . .
tapi setelah melewati semua itu, kebahagiaan kecil saja dapat terasa sangat besar bagi kita. . .
karena itulah kebahagiaan yang sesungguhnya buat kita. . .

by : ahong_singa@ymail.com
facebook : Krizzphiet Pangeran Cintha de'Astadjiim
contack person : 089665523076

0 komentar:

Posting Komentar

Tulis Komentarmu Nang Kene